Konsolidasi dan silaturahmi dosen baru Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan UMS diselenggarakan di Ruang Sidang Cakap 1 FKIP (19/9). Acara tersebut diikuti oleh 32 Dosen hasil seleksi tahun 2017. Selain itu, acara tersebut bertujuan untuk meningkatkan rasa kekeluargaan sekaligus sebagai penyambutan awal antara Pimpinan Fakultas dengan Dosen.
Prof. Dr. Harun Joko Priyanto, selaku Dekan FKIP dihadapan peserta membuka acara tersebut dengan pesan tentang pentingnya menjadi Dosen Muhammadiyah yang humanis.
UMS memberikan kesempatan sebesar-besarnya dan seluas-luasnya kepada seluruh civitas akademis untuk berkembang dan berkemajuan dalam bingkai Islam yang beradab. Saya harapkan anda akan berperan besar dalam perkembangan UMS, karena dipundak kalian tanggung jawab perkembangan kampus ini.
Dalam acara tersebut Dekan FKIP juga membahas tentang capaian-capain yang harus diraih secara sungguh-sungguh, adapun capaian tersebut ialah Penelitian, Pendidikan, Pengabdian dan Al Islam Kemuhammadiyahan. Selain mendapat materi dari pimpinan fakultas, Dosen/ Tendik baru juga mendapat arahan dari Kepala Tata Usaha Fakultas kaitanya dengan tugas administrasi yang harus dipenuhi.
Subscribe Here
Formulir Kontak
Label
Categories
Flickr
Blog Archive
AD (728x90)
Blogger news
Chat On/Off
Fixed Sidebar (true/false)
Pages
Blogger templates
Follow on G+
Labels
Popular Posts
-
Auditorium Muhammad Djazman nampak sangat berbeda dengan riuh dan ramainya mahasiswa pada Jumat 20 Oktober 2017. Hal tersebut dikarenakan...
-
Pada Senin, 4 Januari 2016, FKIP UMS menyelenggarakan pertemuan dan pengajian fakultas. Bertindak sebagai penceramah adalah Bapak Dr. Ma...
-
Surakarta - Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar upacara pelantikan rektor periode 2017-2021. Acara yang berlangsung di Lt.7 Ged...
Blog Archive
- Oktober 2017 (4)
- September 2017 (3)
- Agustus 2017 (3)
- Mei 2017 (2)
- April 2017 (2)
- Maret 2017 (1)
- Februari 2017 (1)
- Juli 2016 (1)
- Januari 2016 (1)