Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) pada Sabtu (14/10/2017) mengenalkan secara resmi program studi baru, yaitu S2 PGSD yang didasarkan pada Surat Keputusan Izin Operasional Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi nomor 525/KPT/I/2017. Pendaftaran magister S2 PGSD telah dimulai sejak launching tersebut untuk semester genap tahun ajaran 2017/2018.
Selain itu diperkenalkan juga program studi Program Profesi Guru (PPG) yang akan dimulai dilaksanakan pada awal tahun depan.
Launching program studi baru ini dilakukan oleh Ketua Ketua Badan Pelaksana Harian UMS, Drs. H. A. Dahlan Rais, M.Hum, Direktur Pascasarjana UMS, Prof. Dr. Bambang Sumarjoko, Ketua FKIP UMS, Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, dan Pj. Kaprodi S2 PGSD, Prof. Dr. Sutama
Selasa, 17 Oktober 2017
Labels
Popular Posts
-
Auditorium Muhammad Djazman nampak sangat berbeda dengan riuh dan ramainya mahasiswa pada Jumat 20 Oktober 2017. Hal tersebut dikarenakan...
-
Pada Senin, 4 Januari 2016, FKIP UMS menyelenggarakan pertemuan dan pengajian fakultas. Bertindak sebagai penceramah adalah Bapak Dr. Ma...
-
Surakarta - Universitas Muhammadiyah Surakarta menggelar upacara pelantikan rektor periode 2017-2021. Acara yang berlangsung di Lt.7 Ged...
Blog Archive
- Oktober 2017 (4)
- September 2017 (3)
- Agustus 2017 (3)
- Mei 2017 (2)
- April 2017 (2)
- Maret 2017 (1)
- Februari 2017 (1)
- Juli 2016 (1)
- Januari 2016 (1)